Es Krim Milo Oreo Super Ekonomis

Dipos pada February 23, 2022

Es Krim Milo Oreo Super Ekonomis

Anda sedang mencari inspirasi resep Es Krim Milo Oreo Super Ekonomis yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Es Krim Milo Oreo Super Ekonomis yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Es Krim Milo Oreo Super Ekonomis, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Es Krim Milo Oreo Super Ekonomis enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Es Krim Milo Oreo Super Ekonomis sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Es Krim Milo Oreo Super Ekonomis memakai 9 jenis bahan dan 5 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Dulu sih saya kira bikin es krim harus menggunakan alat khusus wkwk, eh ternyata cara buatnya lumayan simple langsung deh cuss bikin es krim yang ekonomis dan dijamin sehat juga plus topping nya bisa kita sesuaikan dengan selera kita 😍😍😍 #DutaRecookBeraksi #DutaRecookKasongan

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Es Krim Milo Oreo Super Ekonomis:

  1. 2 sachet dancow vanilla bubuk
  2. 2 sachet milo bubuk
  3. 1 sachet skm vanilla
  4. 1 sdm SP yang sudah di lelehkan
  5. 3 sdm gula pasir
  6. 400 ml air
  7. 1 sdm maizena
  8. Topping
  9. Oreo

Langkah-langkah untuk membuat Es Krim Milo Oreo Super Ekonomis

1
Campurkan dancow, gula, air, dan skm kemudian aduk rata masak di api sedang sambil terus diaduk jika sudah mulai meletup2 masukan milo aduk rata kembali sampai meletup kemudian terakhir masukan tepung maizena yang sudah dilarutkan dengan 3 sdm air sambil terus diaduk rata jika sudah mengental biarkan sampai dingin
Es Krim Milo Oreo Super Ekonomis - Step 1
2
Jika sudah dingin pindahkan dalam wadah boleh disaring terlebih dahulu agar tidak ada yang bergerindil masukan dalam freezer biarkan sampai membeku
Es Krim Milo Oreo Super Ekonomis - Step 2
3
Jika sudah membeku kerok menggunakan sendok pindahkan ke dalam wadah yang lebih besar, jika sudah kemudian masukan sp yang sudah di lelehkan
Es Krim Milo Oreo Super Ekonomis - Step 3
4
Mixer dengan kecepatan full atau yang paling tinggi, kocok selama kurang lebih 20-30 menit sampai adonan berbentuk putih berjejak
Es Krim Milo Oreo Super Ekonomis - Step 4
5
Kemudian campurkan adonan dengan sebagian oreo yang sudah di hancurkan aduk menggunakan spatula/sendok sampai rata kemudian sebagian bisa ditabur diatasnya, pindahkan adonan es krim ke wadah yang diinginkan masukan ke dalan freezer kembali biarkan sampai beku. Selamat mencoba 💛
Es Krim Milo Oreo Super Ekonomis - Step 5
Es Krim Milo Oreo Super Ekonomis - Step 5

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Es krim Mc Flurry Oreo(no whipped cream)

Es krim Mc Flurry Oreo(no whipped cream)

Edisi kangen jajanan mcd. Tiap nugas, rapat ataupun cuma santai pasti belinya mcflurry. Tapi kali ini abis #BancaanOnlineBarengCookpad buat ngademin suasana sambil nge es dulu. #eBook #cookpadcommunity_surabaya #gegaramagda #masakitusaya

1 kotak besar
30 menit
Ice cream home made..

Ice cream home made..

Recook dr @dapur amalia irene .jd ny bnyk bgt..lembut enak...

Es krim Mangga (dg whipe Cream Homemade)

Es krim Mangga (dg whipe Cream Homemade)

#MasakItuSaya #Resep_Mamaraffiyya #EsKrimSimpel #EsKrimManggaHomemade #KulaEtamCoCoK #Cookpadcommunity_Borneo #Cookpadcommunity_Kaltim #Cookpadcommunity_Tenggarong #Cookpadcommunity_KutaiKartanegara

15cup
15menit
Es Cream Buah Naga

Es Cream Buah Naga

Source : Welly Herlina #AstagaNaga #Semarak_AstagaNaga #CloverCookingLovers #TidakSekedarMemasak #CookingWithHeartEatingWithLove #CookpadCommunity_Surabaya #CookpadCommunity_Jombang

Es cream homemade

Es cream homemade

Ada sisa cover brownis..sy tambah chocolatos.jdilah es cream homemade.cpt bnget keras nya...ga sama kek yg sblm"nya sy pernah cb bkin es cream

500 g
10 menit
MOCHI Isi Ice Cream Oreo

MOCHI Isi Ice Cream Oreo

Dapat kartu magic dari mama....dgn tebakan suka d jual d mana aja, digemari siapa pun...rasanya manis dgn huruf depan B dan huruf terakhir T.....tau lah kita mah itu nama nya BISKUIT...saya langsung kefikiran buat es krim oreo. Intip sana intip sini pun dilakukan untuk merecook es krim sesuai tantangan. Akhirnya pilihan jatuh pd resepnya mba Agung Novianti. Unik dan dah banyak yg ngerecook. Bahan2 mudah di dapat. Cucoklah klo gitu, cuss lanjut eksekusi. Susah fotonya, mudah cair krn jakarta beberapa hari ini panas banget. Tapi g mengapa, penasaran dengan rasanya. Dan ini mochi enak banget lembut kenyel diinggin nya es krim pas dgn cuacanya. #PejuangGoldenApron3 #CookpadCommunity_Jakarta #CookpadCommunity_Pontianak #KartuRecookMagic #CookpadIndonesia #Cookpad_id #RecookMagic_Jakarta #BanggaKirimRecook

Melted chocolate ice cream

Melted chocolate ice cream

Sy menamakan nya sedemikian krn rasa nya mirip sekali dengan ice chocolate salah satu brand terkenal di indonesia. Have a try ya...

1 porsi
7 menit
Ice Cream Flavacino Pina Colada

Ice Cream Flavacino Pina Colada

Sudah lama pengen posting, baru sempat ajah. Buat bahan #PejuangGoldenBatikApron...

1 keluarga
Eskrim ala mcflurry😂

Eskrim ala mcflurry😂

Musim panas ceu, mari kira stok eskrim yg banyaak

96. Banana mulberry ice cream

96. Banana mulberry ice cream

enakk dan seger bgt tp tetep ada manis2nya.. bisa dinikmati sekeluarga 🥰 #PejuangBatikGoldenApron

ICE CREAM Mudah/simple NO ribet

ICE CREAM Mudah/simple NO ribet

Teksturnya gak lembut saat beku, tapi pas dimakan langsung lumer 😊

2 cup 750ml
Ice Cream Oreo Stick

Ice Cream Oreo Stick

Lagi scroll ig, tiba" nemu cara buat es krim oreo 2 BAHAN aja. Selain simple, rasanya juga enak. Karena udh banyak yg buat, aku pake bahan pelengkap biar rasanya lebih enak.

3 orang
10 menit
2. Avocado Ice Cream Choco Toast

2. Avocado Ice Cream Choco Toast

#PejuangGoldenBatikApron Referensi kudapan manis untuk keluarga, selamat mencoba dan tetap happy kiyowo!

Es krim: 12cup
30 - 60 menit
Pie coklat ice cream

Pie coklat ice cream

Bikin dessert simpel,nggak seribet yang dibayangin deh hihihi.yuk cobain 😆

6 porsi
30 menit
Es Krim Pisang Coklat

Es Krim Pisang Coklat

Mohon maaf share resep tentang es krim lagi 😁✌🏻

Es Krim Ubi Ungu

Es Krim Ubi Ungu

Assalamualaikum mommies...kmrn saya dapat ubi ungu yeayyy alhamdulillah senengg bngt soalx hmpir 4 tahun g dapet2 klo nitip paksu ke pasar, malahan dapetnya g sengaja org berjualan di pinggir jalan....langsung cuss bikin es krim ubi ungu...rasanya manis seger gurih harum...hehe Ini aman buat anak2 ya mom,, warna ungu muda kesukaan saya-selain pink dan tosca- asli ciptaan Allah pewarnanya #PejuangGoldenApron3

Es Krim Ubi Ungu (Taro Ice Cream)

Es Krim Ubi Ungu (Taro Ice Cream)

Es krim itu seperti makanan wajib di rumah ini...kalau beli walls tiap hari kan bisa bikin kantong bolong yaa buibu...that's why saya suka trial error es krim pakai resep ini itu dan dimodifikasi... Takaran yg ini paling sreg dan pas di lidah kami... Lembut pun... Kali ini karena lagi banyak ubi ungu di rumah, gegara ada yg jual 5rb/kg...jadi es krim emak modif pakai ubi ungu yang bahasa kerennya nihh Taro 😆

27. Ice Cream Coklat Pondan Magic

27. Ice Cream Coklat Pondan Magic

Pengen bikin ice cream sendiri

10 menit
Oreo ice cream crispy

Oreo ice cream crispy

Kenapa oreo ice cream? Karena yg sy pake oreo varian ice cream. Kalo sudah jadi, di makan tuh ada sensasi mint/dingin gituu... tapi kalo mau varian lainnya silakan tetap nikmat 😁😁

9 keping
1jam 30menit